Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Menambah Subcribe Channel Youtube Secara Cepat dan Aman

Mempunyai subcribe ribuan hingga jutaan adalah mimpi bagi semua youtuber di Dunia.

Karena memang salah satu syarat channel layak dimonetasi untuk dipasangi iklan dan menghasilkan uang adalah memiliki minimal 1000 subcriber.

Selain itu memiliki jutaan subcriber akan menjadikan pemilik video mempunyai view yang langsung banyak,sekali mengupload video terbaru dan menarik pengiklan untuk endors di channel anda.

Nah untuk menambah subcriber secara cepat,alami dan aman simak beberapa tips berikut ini.

1. Membuat Konten menarik

Content is king,memang pengungkapan ini adalah sangat benar adanya.
Tidak perlu mengemis ke orang-orang untuk subcribe ke channel anda.

Dengan konten berkwalitas yang anda buat dan video menarik,otomatis dengan senang hati banyak orang yang dengan iklas subcribe ke channel anda.

Bikin video bermanfaat,menghibur dengan kwalitas gambar dan suara yang jernih.

2. Bikin thumbnail semenarik mungkin

Dengan memanfaatkan thumbnail yang menarik otomatis orang akan tertarik untuk memutar video di channel anda.

Tinggal kita screen shoot bagian dari video yang paling menarik dan edit menggunakan photoshop  atau picsay pro untuk anda yang ingin mengedit gambar di android.

3. Bikin judul yan menarik

Meskipun harus membuat judul yang membuat orang tertarik untuk menonton video anda namun jangan memberi judul klik bait dan menipu.

Beri judul sesuai dengan isi video anda.

4. Buat playlist video

Ini juga merupakan salah satu trik agar penunjung betah di channel anda,buat lah playlist sesuai kategori video anda dan bisa anda sisipkan video dari channel orang lain yang sudah memiliki view jutaan.

5. Interaksi 

Jika ada penonton video yang berkomentar sebaiknya anda balas.
Semakin banyak komen semakin bagus,pihak youtube bisa menyarankan jika ada penonton yang ingin mencari video.

6. Promosi

Anda mungkin sudah memiliki akun lain yang sudah ramai pengunjung,misalkan twitter,instagram atau website.

Anda bisa membikin video singkat dan menyisipkan ke platfrom tersebut agar orang yang melihat blog,twitter atau instagran anda tertarik untuk mengunjungi channel anda dan subcribe.

Itulah kiat-kiat medapatkan subcriber yang banyak secara cepat,alami dan aman.

Pengalaman saya jika ada yang meminta subcribe balik jangan mau,karena bisa saja itu spam dan imbasnya channel anda akan terkena pelanggaran.