Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Daftar Kode Untuk Mengecek Fungsi Semua Merk Smartphone

Daftar Kode Untuk Mengecek Fungsi Semua Merk Smartphone

Ketika anda akan membeli Hp bekas tentunya harus sangatlah teliti u tuk mengecek semua fungsi Smartphone tersebut,apakah normal semua atau tidak.Berbeda dengan kita membeli HP baru,tak perlu mengeceknya jika terjadi apa – apa dan selagi masa garansi tinggal dikembalikan ke counternya.


Namun tidak semua orang teliti saat membeli hp bekas,khusunya membeli barang dengan sistem COD.Karena dengan waktu terbatas kita hanya bermodalkan kepercayaan saja.

Namun ada salah satu cara untuk mempercepat pengecekkan Hp pada saat COD yaitu dengan memasukkan kode tertentu dan nantinya akan keluar fitur dan menu untuk mengeceknya.

Fungsinya untuk memudahkan saat kita melakukan pengecekkan Hp bekas apakah berfungsi dengan normal atau tidak.

Selain itu juga kita harus mencoba semuanya mulai dari sinyal,lubang headset,wifi,speaker telepon dan memori cardnya karena biasanya tidak ada di menu pengecekkan.


Berikut kode Untuk Mengecek Fungsi Semua Merk Smartphone :

www.ionku.com
Merk
Kode
Samsung
*#0*#
Xiaomi
*#*#64663#*#*
Sony
*#*#7378423#*#*
Lenovo
####1111#
Oppo
*#808#
Vivo
*558# atau *#*#4838*#*#
Huawei
*#*#2846579#*#*
Asus
.12345+=
ZTE
*#*#4636#*#*
Meizu
*#*#36466333#*#*
HTC
*#*#3424#*#*